dzikir sunyi ranting-ranting pohon



Tentang Makna Lukisan

@andiyqutuz

Ketika melukis, seringkali pelukis tak berfikir makna tersirat apa yang akan atau telah disampaikan kepada publik via sapuan kwasnya.

Bagi beberapa pelukis sering tidak mempermasalahkan hal itu, yang penting capaian estetika sudah terpenuhi, memenuhi ruang hati sang pelukis.
Puas.
Melegakan hati.

Lukisan dan aktifitas melukis menjadi oase tersendiri bagi sang seniman.

Nah...di sinilah sisi menariknya, maka berlaku hukum bagi para penikmat seni ramai-ramai menafsirkan lukisan sesuai cakupan interpretasi masing-masing, dan hal itu sah-sah saja.

Bagaimana jika ada beberapa penikmat bertanya tips untuk dapat mengerti arti lukisan tertentu yang menjadi respectnya?

Lukisan itu kadang tak harus dimengerti, beda dengan wanita (pada umumnya) yang slalu harus dimengerti. Sesungguhnya lukisan itu sejatinya punya dimensi yang layak untuk dinikmati.

Bagaimana dengan lukisan ini? dengan simple saya katakan pohon meranggas dedaunan rontok deskripsikan kondisi keterpurukan umat saat ini.

Namun meranggas tidaklah identik dengan kematian, hanya jeda sesaat untuk kembali tumbuhkan dedaunan hijau saat musim berganti...

Begitulah umat Islam di penghujung era mulkan jabariyyah ini...

Ironis
namun masih menyimpan sisi harapan dari kedigdayaan karuniaNya

Smoga

bumiparawali
Gresik 2017

alfaqir ilallah
_-Andiy Qutuz-_

Tutor: dzikir sunyi ranting-ranting pohon
by: Andiy Qutuz
Acrylic on paper @2017

#art🎨 #art #watercolor #acrylicpainting #painting🎨 #artists #unlimitedspirituality #landscapes #tree #trees #ranting #rantingpohon #andiyqutuz #bumiparawali

Terkait

Posting Komentar

 

Properti Syariah



Pasang Depot Air Minum Isi Ulang


.
Besi Beton + Wiremesh Murah


© 2011 - | Buku PR, TUGAS, dan Catatan Sekolah | www.suwur.com | pagar | omaSae | AirSumber | Bengkel Omasae, | Tenda Suwur |