a. Persiapan Proses Pembelajaran
1) Pembelajaran dimulai dengan guru mengucapkan salam dan berdoa bersama.
2) Memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan pembelajaran.
3) Menyapa peserta didik dengan memperkenalkan diri kepada peserta didik.
4) Menyampaikan tujuan pembelajaran.
Usaha Bagus, Bagian 22: Melihat Ke Depan, Menjaga Komitmen
-
*Bagian 22: Melihat Ke Depan, Menjaga Komitmen*
Bagus memandang dunia yang telah berubah. Dari sebuah rumah kecil di
pinggiran kota, di mana ia memul...