Pengeluaran energi menurut jenis kegiatan yang dinyatakan sebagai kelipatan Energi Metabolisme Basal (EMB) bagi wanita.

Berikut tabel Pengeluaran energi menurut jenis kegiatan yang dinyatakan sebagai kelipatan Energi  Metabolisme Basal (EMB) bagi wanita.

Jenis Kegiatan Pengeluaran Energi a)
(Kelipatan EMB
= K)
1. Tidur 1.0
2. Berbaring 1.2
3. Duduk dan diam 1.2
4. Kegiatan-kegiatan dalam keadaan duduk
: 1.4
a. Menjahit pakaian 1.5
b. Membuat tikar pandan 1.5
c. Menenun 1.5
d. Membuat tali 1.5
5. Berdiri
6. Berjalan : 2.4
a. Berkeliling atau berjalan-jalan 3.0
b. Pelan atau santai 3.4
c. Biasa atau langkah normal 4.0
d. Disertai beban 4.6
e. Naik atau mendekati : - biasa, langkah 6.0
normal 6.6
- disertai 2.3
beban 3.0
- cepat 3.4
f. Turun : - pelan 4.6
- biasa, langkah normal
- cepat 2.7
- dengan beban 3.7
7. Kegiatan-kegiatan rumah tangga :
a. Membersihkan : - ringan
- sedang
(menggosok, 3.0
bersihkan jendela, 3.5
memplitur, dll) 1.7
2.2
b. Menyapu : - rumah 4.1
- halaman 1.5
c. Mencuci pakaian 4.3
d. Mengasuh anak 1.4
e. Menimba air
f. Menyiapkan tembakau, nginang 1.8
g. Membelah kayu bakar 3.8
h. Memintal kapas 4.6
i. Memasak dan menyiapkan makanan : 3.7
- Memasak 2.1
- Menggiling biji-bijian pada batu 2.4
giling 1.9
- Menumbuk 1.5
- Membuat bubur 1.4
- Membuat tortila 1.3
- Memeras kelapa, untuk santan
- Mengupas kulit kacang tanah 2.5
- Mengupas kacang-kacangan 2.9
- Mengupas Ubi jalar 2.9
- Bakar jagung 2.0
8. Kegiatan industri ringan : 3.3
a. Kegiatan di pabrik roti 3.4
b. Kegiatan di industri bir, minuman 2.7
c. Kegiatan di industri kimia
d. Kegiatan di industri alat-alat listrik 3.8
e. Kegiatan di industri meubel 4.6
f. Kegiatan di perusahaan cuci pakaian 4.3
g. Kegiatan di industri alat-alat mesin 3.9
9. Kegiatan pertanian (tidak disertai 2.9
mekanisasi) : 4.4
a. Membuka lahan 5.0
b. Mencangkul 4.0
c. Membuat lobang bibit 3.1
d. Menanam umbi-umbian 1.5
e. Menyiang 3.4
f. Menajak 1.7
g. Memotong rumput, semak
h. Menebar benih 2.1
i. Memanen : - umbi-umbian 2.1 – 4.2
- kopi 4.2 – 6.3
- memetik buah-buahan > = 6.3
j. Menampi
10. Rekreasi (santai, bermain dan olah raga)
:
a. Duduk-duduk (main kartu, dll)
b. Rekreasi ringan (billiard, bowl, golf, ke
laut, dll)
c. Rekreasi sedang (menari/dansa,
renang, tenis)
d. Rekreasi berat (sepak bola, atletik,
joging mendayung, dll)



Sumber : FAO/WHO/UNU (1985)
Keterangan : a) EMB dalam hal ini satuannya adalah Kalori ber kilogram berat badan per jam. Dalam pengeluaran energi kegiatan ini telah termasuk Energy Specific Dynamic Action (ESDA) dan EMB


Bahan makanan sumber zat tenaga (hidrat arang), golongan bahan ini umumnya digunakan sebagai makanan pokok atau makanan kecil, satu-satuan bahan pebukar mengandung 181 kalori dan 4 gram protein.

Nama bahan  Berat tiap Ukuran rumah tangga
satuan
penukar dalam
gram
Beras setengah 50 ¼ gelas
giling
Bihun 50 1 gelas
Biscuit meja 50 4 buah
Bubur beras 400 1 ½ gelas
Kentang 200 4 buah sedang
Mi basah 250 2 ½ gelas
Mi kering 50 1 gelas
Nasi 100 ¾ gelas
Roti 80 4 iris
Singkong 100 1 potong sedang
Tales 200 2 potong sedang
Tepung beras 50 12 sendok makan
Tepung terigu 50 8 sendok makan
Tepung hunkwe 40 7 sendok makan


Golongan bahan makanan sumber zat pembangun (orotein hewani). Dipakai sebagai lauk. Satu satuan penukar mengandung 50 kalori dan 5 gram protein.

Nama bahan  Besar satuan Ukuran rumah tangga
penakar dalam
gram
Daging sapi 25 1 potong kecil
Daging babi 25 1 potong kecil
Daging ayam 25 1 potong kecil
Hati sapi 25 1potong kecil
Didih sapi 25 1 potong kecil
Babat 30 1 potong sedang
Usus sapi 40 4 bulatan
Telur ayam 35 1 butir
Telur bebek 30 ½ butir
Ikan segar 25 1 potong kecil
Ikan asin 15 1 potong kecil
Ikan teri 15 1 sendok makan
Udang basah 25 1 sendok makan
keju 15 1 potong kecil


Golongan bahan makanan sumber zat pembangun (dari nabati). Digunakan sebagai lauk atau makanan kecil. Satu satuan penukar mengandung kira-kira 40 kalori dan 5 gram protein.


Terkait

Posting Komentar

 

Properti Syariah



Pasang Depot Air Minum Isi Ulang


.
Besi Beton + Wiremesh Murah


© 2011 - | Buku PR, TUGAS, dan Catatan Sekolah | www.suwur.com | pagar | omaSae | AirSumber | Bengkel Omasae, | Tenda Suwur |