Contoh Materi Pelatihan KOMUNIKASI Perawat dan Bidan

KOMUNIKASI


WAKTU: 1 Sesi @ 90 menit


TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM

Peserta memahami pentingnya komunikasi dalam melaksanakan tugas sehari-hari sebagai perawat dan bidan.

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS


1.     
Peserta dapat mengidentifikasi proses komunikasi
2.      Peserta  dapat mengidentifikasikan bentuk-bentuk komunikasi
3.      Peserta dapat melakukan komunikasi dengan baik.

MATERI

1.      Pengertian Komunikasi
2.      Tujuan Komunikasi
3.      Proses dan Dasar Komunikasi
4.      Jenis dan Bentuk Komunikasi
5.      Hambatan Komunikasi

METODA

1.      Kuliah Singkat
2.      Curah Pendapat
3.      Kerja Kelompok
4.      Diskusi Pleno


RENCANA PEMBELAJARAN

SESI  I
BAGIAN  A
Topik

Metoda
Waktu
:

:
:
Pemahaman proses komunikasi untuk meningkatkan pelayanan Perawat dan Bidan
Kuliah  singkat
30 menit

BAGIAN  B
Topik
Metoda
Waktu
:
:
:
Diskusi Kelompok
Kerja Kelompok
30 menit

BAGIAN  C
Metoda
Waktu
:
:
Presentasi Hasil Diskusi 
30 menit



EVALUASI
  1. Sebutkan tiga  pengertian komunikasi  yang anda ketahui !
  2. Sebutkan tujuan komunikasi !
  3. Jelaskan proses komunikasi !
  4. Jelaskan komunikasi non verbal yang mempengaruhi isi pesan yang disampaikan!
  5. Sebutkan faktor  penghambat dalam berkomunikasi.

KEPUSTAKAAN

Ann Marriner,Tomey, Guide to Nursing  management and Leadership, Mosby year book Inc 1996

Elaine.L.Monica, Kepemimpinan dan Management Keperawatan ,pendekatan berdasarkan pengalaman, Penerbit buku kedokteran EGC 1998

Roger. B. Ellis Robert,J Gates and Neil kenwarthy, Interpersonal communication in Nursing Theory and Practice, Churcill Livingstone, 1995 


PENUGASAN

  1. Kelas dibagi menjadi empat (4)  kelompok
  2. Masing-masing kelompok memilih ketua kelompok.
  3. Ketua kelompok menugaskan anggota kelompoknya untuk berpasang-pasangan. Masing-masing menanyakan kepada pasangannya tentang :
-          Keluarga (anak, istri/suami dll)
-          Pendidikan
-          Tempat kerja
-          Rencana masa depan, termasuk rencana yang berkaitan dengan SPMKK dan tidak boleh dibuat catatan.
  1. Setelah itu saling bergantian (10 menit).
  2. Setelah itu masuk dalam kelompok kecil dan menceritakan apa yang dia peroleh dari pasangannya (pasangannya tidak boleh berkomentar sebelum selesai penyampaian).
  3. Setelah selesai baru diklarifikasi oleh yang bersangkutan (YBS).
  4. Terakhir diskusikan apa yang dapat anda peroleh dari permainan diatas
  5. Catatan untuk fasilitator :
-          Metoda ini untuk melihat :
a.       Apakah seseorang dapat menjadi seorang pendengar yang baik
b.      Apakah seseorang dapat menyampaikan informasi dengan jelas
-          Setelah itu sampaikan “10 Ciri-Ciri Pendengar yang Baik”


KESIMPULAN

Komunikasi dirumuskan sebagai suatu proses penyampaian pesan/informasi diantara beberapa orang. Karenanya komunikasi  melibatkan  seorang pengirim, pesan/informasi saluran dan penerima pesan yang mungkin juga memberikan umpan balik kepada pengirim untuk menyatakan bahwa pesan telah diterima. Komunikasi adalah suatu yang sangat penting dalam kehidupan manusia karena manusia adalah makhluk sosial yang saling membutuhkan satu sama lain. Dalam berkomunikasi seseorang harus memiliki dasar 

Terkait

Posting Komentar

 

Properti Syariah



Pasang Depot Air Minum Isi Ulang


.
Besi Beton + Wiremesh Murah


© 2011 - | Buku PR, TUGAS, dan Catatan Sekolah | www.suwur.com | pagar | omaSae | AirSumber | Bengkel Omasae, | Tenda Suwur |